pelaksanaan tugas pokok KPU Kota Kendari akan di ambil alih oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulawesi Tenggara , karena anggota komisioner Kendari yang aktif saat ini tinggal dua orang.
"Sesuai aturan yang berlaku bahwa anggota KPU yang tidak bisa kuorum dalam mengambil keputusan dalam rapat pleno, maka tugas pokoknya diambilalih oleh KPU satu tingkat di atasnya," kata Ketua KPU Provinsi Sultra, Hidayatullah, di Kendari, Kamis .
Menurut mantan anggota KPU Kota Kendari ini,