Dalam dua hari terakhir, antrian panjang kendaran di sejumlah SPBU di Kendari, Sulawesi Tenggara kembali terjadi. Pihak pengelola SPBU menyatakan, antrian terjadi pasca penerapan sistem baru dalam pola distribusi BBM yang kini dilakukan secara online dari Pertamina ke SPBU.